Apabila Anda melakukan transaksi dengan metode pembayaran Potong Pulsa namun gagal dengan keterangan "Amount Not Support", maka Anda dapat menghubungi CS UniPin dengan memberikan data berikut :
1. Keterangan Error
2. Transaksi game apa
3. Metode pembayaran apa
4. Nominal berapa
Setelah Anda mengirimkan data tersebut, tim UniPin akan melakukan pengecekan lebih lanjut.